Rabu, 17 Desember 2014

Dampak Negstif & Positif Game

Dampak Negatif 
  
  1.     kurang sosialisasi

Game online membuat kecanduan karena dalam game dituntut untuk melakukan banyak hal agar tidak tertinggal dengan orang lain, dengan tuntutan semua itu seseorang biasanya lebih menyita waktu depan game yang dia sukai, dan akibatnya tidak ada rasa ingin bersosialisasi dengan orang lain dan hanya menikmati kesendirian di depan game tersebut. Hal ini dapat berakibat negatif bagi pergaulannya.


  2.    Kesulitan berekspresi

Dengan terbiasa berinteraksi satu arah yaitu depan monitor saja, membuat seseorang sulit berinteraksi dan akan menemukan waktu sulit untuk mengekspresikan diri sendiri, 


  3.    Hidup Kotor

Dimana selalu saja mengurusi gamenya , sampai-sampai lupa akan kebersihan dirinya sendiri, Tentu saja ini akan berefek kepada kesehatan pula .

  
 4.    Lupa Waktu


Dimana seseorang akan lupa waktu ketika bermain game, makan mulai telat, kesekolah/kampus telat, semua pasti akan berantakan.


  5.    Makan-makanan tak sehat

Saat bermain game online seseorang pasti lebih memilih makanan yang praktis dimana pasti juga kurang baik untuk kesehatan .



 Dampak Positif

1.     Mengurangi stres

Tekanan belajar yang padat dan kegiatan
ekstrakurikuler yang banyak seringkali membuat anak anda stres. Video game menawarkan anda outlet untuk mengurangi tingkat stres. Dengan bermain game, maka anda akan terbebas dari segala tekanan yang dihadapi di dunia luar. Untuk menghilangkan stresnya. 


2.    Membuat bahagia
Salah satu kenyataan adalah bermain video game itu membuat seseorang merasa bahagia. Namun, hal terpenting adalah memoderasi jumlah waktu yang ideal untuk dihabiskan bermain video game. Sebab, ada kemungkinan video game bisa menyebabkan
anda kecanduan.


Selasa, 09 Desember 2014

Valve – Steam



Steam adalah software yang mendistribusikan game – game original secara online , yang saat ini list game yang ia distribusikan sudah mencapai ribuan game dan masih terus bertamabah . keunggulan steam kita dapat menginstall dan update game yang telah kita beli , selain itu kita tidak perlu repot – repot beli game di tokonya langsung dan kita juga dapat memainkan game yang telah kita belu di computer mana saja asal ada koneksi internet ( Log in menggunakan username dan password kita tentunya ) .
Sejarah steam :
Steam dibuat oleh developer game yang bernama Valve yang didirikan oleh Gabe Newell pada tahun 1996 . 

Jenis – Jenis Game




Halo agan – agan semuanya , kali ini saya bakal share tentang jenis – jenis game , ok langsung saja tanpa basa basi ini dia daftar jenis jenis game yang ada :



  1.      Action
Jenis game ini banyak menampilkan adegan – adegan aksi seperti adu tembak , perkelahian , tabrakan maupun jebakan . Jenis ini game ini kadang di gabungkan dengan jenis game lainnya seperti RPG , FPS , ataupun Racing . 

Minggu, 03 Agustus 2014

-Malam Itu Tak Akan Pernah Datang Lagi-



        Di sebuah taman yang dingin karena hembusan angin malam yang hanya diterangi beberapa lampu taman , duduk seorang gadis yang cantik nan manis paras wajahnya akan tetapi paras cantik nan manis itu tak menunjukkan adanya kebahagiaan sedikitpun .
Entah mengapa raut wajah gadis itu begitu muram , kharisma dari wajah cantiknya seakan hilang dan terganti akan kesedihan dan keputus asaan .
" Selalu saja sama , mau kemarin , hari ini dan untuk besok pasti akan selalu sama . " Gumam gadis itu .
" sigh ... " menghela nafas dan dia bersandar di bangku taman yang ia duduki .
" tak peduli bagaimana hari demi hari kujalani dengan senyuman dan keceriaan , tapi tetap saja dalam hati ini selalu merasa bosan , senyuman yang tiap kulakukan hanyalah senyuman

Sabtu, 26 April 2014

Kupu-Kupu Merah ( 4 of 4 )

Cerita Sebelumnya :
Eko hanya terdiam dengan kata-kata Yati , dan sudah mulai yakin kalau Yati itu adalah Kupu-kupu Merah ..
tapi petunjuk yang ada masih belum cukup kuat . saat masih terbaring lemah , muncucl 2 orang lelaki dewasa dari balik kegelapan taman itu .. 

Eko mencoba bangun dan bersandar pada sebuah pohon yang ada didekatnya kemudia bertanya kepada 2 orang yang baru muncul ini " Kalian siapa ? kalian anggota dari kupu-kupu Merah yah ?" tanya Eko .
" Tentu saja bukan , kalau kami adalah komplotannya maka bukan wanita tadi itu yang kami tembak melainkan kepalamu " ucap salah seorang lelaki itu .
" So , kalian berdua ini siapa?" tanya Eko lagi .
" Perkenalkan dulu dirimu sebelum bertanya pada seseorang nak" tegas lelaki yang lain .

" oke lah ,oke. Namaku Eko Murid kelas 10-B dari sekolah itu" jawab Eko sambil menunjuk sekolahnya."
 "oww , Jadi kamu ini murid SMA 99 ini ya ?! " kata lelaki itu .
"Perkenalkan , saya Dani dan ini Ali . Kami berdua adalah detektif dari pihak kepolisian yang ditugaskan untuk mencari bukti-bukti dan petunjuk tentang kupu-kupu merah yang telah meresahkan warga ini . " kata Dani .